Cara Mengatasi Cucak Ijo Ngedrop agar Cepat Gacor Lagi


Cara Mengatasi Cucak Ijo Ngedrop agar Cepat Gacor Lagi-Burung cucak ijo memang sangat pintar dalam menirukan suara burung kicauan lainya ditambah dengan suaranya yang  khas membuat kicauanya enak untuk di dengarkan. Maka tak heran burung ini sering di ikut sertakan dalam perlombaan namun sayang burung ini juga mudah setres dan ngedrop dan menjadikan performanya menurun. Ada banyak hal yang membuat burung ini setres  salah satunya adalah ketika sang burung mabung atau dalam masa pergantian bulu, tetapi tenang saya akan membagikan penyebab dan cara mengatasi burung cucak ijo anda yang lagi ngedrop disebabkan oleh berbagai hal diantaranya :

1.Sakit
Burung yang sakit tentu akan membuat burung performa burung cucak ijo menjadi ngedrop . cara mengatasinya yaitu dengan memberiklan perawatan khusus terhadap burung ,seperti memberikan multivitamin khusus .

2. Mabung
Kondisi mabung yaitu kondisi burung yang akan melakukan pergantian bulu . cara untuk merawat burung mabung seperti bisa memberikan EF dan vitamin agar masa mabung akan cepat selesai .

3. Over birahi
Burung yang over birahi akan akan menjadi lebih agresif dan galak,kadaan ini biasanya di tandai dengan burung yang sering menjulurkan lidahnya. Untuk mengatasi burung yang over birahi dapat dilakukan dengan mengurangi pemberian EF dan memandikan burung dua kali sehari .

4.Mental burung yang menurun

Banyak hal yang menyebabkan mental burung yang menurun salah satunya yaitu burung yang melihat lawanya berbunyi lebih bagus dan keras . cara mengatasinya dapat di lakukan dengan mengasingkan burung ketempat yang sepi dan memberikkan terapi suara air sungai yang mengalir .

0 Response to "Cara Mengatasi Cucak Ijo Ngedrop agar Cepat Gacor Lagi"

Post a Comment